Foto : Stasiun Nonaktif Kalasan
Stasiun Kalasan (KLS) adalah stasiun kereta api nonaktif kelas III/kecil yang terletak di Tirtomartani, Kalasan, Sleman. Stasiun yang terletak pada ketinggian +126 m ini termasuk dalam Daerah Operasi VI Yogyakarta dan merupakan stasiun kereta api paling timur di Daerah Istimewa Yogyakarta dan tidak jauh dari Candi Kalasan.
Stasiun ini sudah nonaktif sejak tahun 2007.