Foto : Stasiun Nonaktif Kalasan

Foto : Stasiun Nonaktif Kalasan

Stasiun Kalasan (KLS) adalah stasiun kereta api nonaktif kelas III/kecil yang terletak di Tirtomartani, Kalasan, Sleman. Stasiun yang terletak pada ketinggian +126 m ini termasuk dalam Daerah Operasi VI Yogyakarta dan merupakan stasiun kereta api paling timur di Daerah Istimewa Yogyakarta dan tidak jauh dari Candi Kalasan.

Stasiun ini sudah nonaktif sejak tahun 2007.

Avatar photo

admin

Suka jalan-jalan, jatuh cinta pada gunung dan pantai. Penasaran dengan semua hal yang berbau sejarah dan arkeologi. #FullTimeWorker, #MoonLighter #RemoteJob #DigitalMarketing #Journalist #Happy

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Hubungi Kami